
Index Kepuasan Masyarakat
Nilai Index Kepuasan Masyarakat (IKM) terhadap Layanan Kepegawaian pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia didapatkan melalui survey yang dilakukan dengan metode angket dan online dari 7 (tujuh) kriteria Layanan Kepegawaian, yaitu :
- Layanan Kenaikan Gaji Berkala (KGB)
- Layanan kenaikan Pangkat
- Layanan Basic Pendidikan
- Layanan Pembuatan Kartu Pegawai (Karpeg), Kartu Istri (Karis) dan Kartu Suami (Karsu)
- Layanan Pengajuan Izin/Tugas Belajar
- Layanan Pengajuan Pensiun
- Layanan Pengajuan Cuti